SIDOARJO TERKINI
Headline Hukum & Kriminal Indeks

Berikut Identitas Sopir Truk Yang Melarikan Diri Dan Korban Tewas Terpanggang

Sopir truk tangki bermuatan pertamax yang terbakar di tol Sidoarjo-Porong KM 32
Sopir truk tangki bermuatan pertamax yang terbakar di tol Sidoarjo-Porong KM 32

(CANDIterkini) – Setelah mencari keterangan dari beberapa saksi, idenntitas sopir truk tangki Nopol L 8431 UX, yang terbakar dan mengakibatkan korban jiwa di tol Sidoarjo-Porong Km 32.800 kawasan Karang Tanjung Kecamatan Candi, Sidoarjo, sudah diketahui petugas.

Ia adalah M Anik (30), warga Rembang, Jawa Tengah. Anik diduga melarikan diri setelah mobil tangki yang dikemudikannya terbakar dan menewaskan Nur Lutfiyanto (49) warga Krembangan Gresik, seorang pengemudi mobil Avanza Nopol L 1262 WF, yang saat itu menabrak gadril truk tangki yang mengakibatkan mobilnya terbakar.

BACA JUGA :  Tingkatkan Ketahanan Pangan, Koramil 0816/05 Tulangan Akan Manfaatkan Lahan Kosong Untuk Tanam Jagung
BACA JUGA :  DJP Jawa Timur Lakukan Blokir Serentak Rekening Penunggak Pajak

“Identitas sopir di temukan di tas, yang ditinggal di rumputan dekat TKP, sementara identitas korban diketahui saat rekan kerja korban melapor,” kata Kanit PJR II Jatim AKP Bambang Hariyono Kamis (08/09/2016).

BACA JUGA :  Anggota Koramil 0816/11 Tarik Bersama Warga Desa Klantingsari Tanam Jagung Hibrida

Sementara itu, dirinya menambahkan agar sopir segera menyerahkan diri di polsek terdekat. Menurutnya percuma, melarikan diri kemanapun, petugas akan terus melakukan pencarian. “Saya meminta agar Anik segera menyerahkan diri di Polsek atau di Polres Sidoarjo,” tegasnya.(alf)