SIDOARJO TERKINI
Headline Hukum & Kriminal Indeks Pojok Desa

Dua Sepeda Motor Bertabrakan di Jalan Wonokupang Balongbendo, 1 Pemotor Alami Luka Serius

 

(SIDOARJOterkini) Dua sepeda motor terlibat tabrakan di jalan Bakalan-Tarik Desa Wonokupang Balongbendo, Akibatnya seorang pemotor mengalami luka serius dan dilarikan ke rumah sakit untuk pendapatan pertolongan, Selasa 9 Maret 2022.

Informasi yang dihimpun SIDOARJOterkini.com menyebutkan kecelakaan bermula saat Sepeda motor Honda Supra Nopol : W-4513-ZL yang dikendarai Rochmad Malik (47) warga Kedunggalih Singogalih Rt.7 /3 Kec.Tarik Kab. Sidoarjo, melaju dari arah Utara ke Selatan, saat di pertigaan berbelok ke Kanan, bersamaan itu dari arah sama sebuah motor Supra 125 nopol W 6358 OF yang dikendarai Setu (62) asal.Dsn , Kupang Rt.03/02 Wonokupang Balongbendo langsung menabraknya.

BACA JUGA :  Pengenalan PSIAP dan Dukung ZI-WBBM, Kanwil DJP Jawa Timur II Adakan Media Gathering
BACA JUGA :  Kemenkumham Jatim Sambut Baik Monev Pelayanan Pemasyarakatan Bulan Ramadhan

“Pengendara Honda Supra Nopol : W-4513-ZL atas nama Rohmad mengalami luka serius bagian tangan dan pelipis mata kanannya dan langsung dievakuasi ke rumah sakit Anwar Medika Balongbendo,”tegas Bripka Sugeng Petugas Lantas Polsek Balongbendo.

BACA JUGA :  Berkah Ramadhan, Anggota Koramil dan Persit 0816/01 Sidoarjo Bagikan Paket Takjil

Polisi di lokasi melakukan penyelidikan dengan memeriksa sejumlah saksi dan menggelar olah TKP. Kedua kendaraan yang terlibat disita untuk barang bukti.

“Selanjutnya perkara Laka dilimpahkan ke Unit Gakkum Satlantas Polresta Sidoarjo untuk penyelidikan lebih lanjut,”tandasnya.(cles)